Halo sahabat senang berbagi kali ini mimin akan membagikan Cara Menarik Uang Snack Video ke Rekening Bank Lokal. Ada 4 cara menarik uang Snack Video ke Rekening bank yang dapat anda lakukan. Pertama dari Gopay ke rekening bank lokal, dari Saldo Snack Video ke OVO lalu ke Rekening Bank. Yang terbaru dari Saldo Snack Video ke Akun DANA terakhir dari Kupon Pulsa ke Nomor Hp langsung ke Situs Convert.
Untuk biaya penarikan tergantung aplikasi yang temen-temen gunakan untuk melakukn penarikan. Misalnya melakukan penarikan dari Rekening Gopaya bisanya ada biaya penarikan Rp2500. Kemudian dari OVO sama namun untuk penarikan Via DANA Gratis asalkan melakukan penarikan lebih dari 50 ribu kesemua rekening bank.
Yang terakhir dari pulsa karena sudah kita tukar dengan kupon pulsa. Biaya nya tergantung fee dari situs Convertnya biayanya Rp6.500. Jadi silahkan anda pilih sesuai metode penarikan dari Aplikasi Snack Video anda. Berikut adalah Cara Menarik Uang Snack Video ke Rekening Bank Lokal yang dapat anda coba juga.
Cara Menarik Uang Snack Video ke Rekening Bank Lokal
1. Cara Menarik Uang Snack Video dari Gopay Ke Rekening Bank
- Step pertama tarik saldo Snack Video ke GOPAY kemudian anda masuk pada menu Bayar dari Aplikasi Gopay.
- Klik ke Rekening Bank, lalu pilih Transfer instan ke Rekening Bank. Baru anda tentukan Bank Tujuan.
- Masukan Nomor Rekening Bank klik Verifikasi jika nama pemilik rekening sudah ada tinggal klik Lanjut.
- Masukan Nominal yang akan kita tarik dari Saldo Snack Video yang suda ada pada aplikasi Gopaynya. Biaya admin 2500 kemudian anda klik lanjut.
- Klik Konfirmasi ISI sidik jari untuk mengizinkan pembayaran atau masukan PIN Gopay anda. Selamat penarikan anda sudah berhasil tinggal tunggu saja masuk ke rekening bank anda.
Artikel Rekomendasi : Cara Mudah Kirim Uang dari Gopay ke Rekening Bank
2. Cara Menarik Uang Snack Video dari OVO Cash ke Rekening Bank
- Step pertama tarik Saldo Snack Video ke Akun OVO Cash kemudian buka Aplikasi OVO. Lalu anda klik Transfer Pilih Rekening Bank pilih Bank Tujuan dengan Rekening Anda.
- Nominalnya anda tentukan beserta biaya adminnya. Kemudian untuk Nomor Rekening isi dengan Nomor Rekening Anda kemudian klik lanjutkan.
- Klik Transfer biaya Feenya 2500 kemudian masukan PIN OVO anda dan otomatis uang masuk ke rekening anda. Pastikan sudah terceklist dan berhasil anda kirim ke rekening bank. Done.
Artikel Lainnya : Cara Mudah Transfer Uang dari OVO ke Rekening BCA Gratis
3. Cara Tarik Uang Snack Video dari DANA ke Rekening Bank
- Step pertama anda tarik Saldo Snack Video ke Akun DANA kemudian anda dari akun dana klik Kirim. Pilih kirim ke akun Bank klik kirim ke rekening Bank.
- Isi Nama Bank, Nomor Akun, dan Nama alias lalu klik Tambah Bank Baru. Masukan jumlah yang anda tarik minimal 10 ribu untuk mengirim ke rekening bank anda.
- Isi jumlah Saldo Snack Video yang akan kita tarik ke rekening bank lalu atur jumlah kemudian anda klik kirim dana.
- Klik Konfirmasi jika lebih dari 50 ribu anda bisa mendapatkan gratis biaya admin hingga 10x kirim ke rekening bank. Step terakhir masukan PIN DANA anda dan done. Tinggal tunggu uang masuk ke rekening bank anda.
Artikel Rekomendasi : Cara Mudah Kirim Uang dari Dana Ke Rekening Jenius Terbaru 2021
4. Cara Kirim Uang Snack Video dari Situs Convert ke Rekening Bank
- Step pertama anda tukarkan Saldo Snack Video ke Kupon Pulsa kemudian isi nomor anda dari Shopee. Isi pulsa menggunakan kupon pulsa dari Snack Video anda. Kemudian anda tinggal tarik saja pulsa ke situs Convert Pulsa ke Uang Tunai.
- Untuk caranya akses situs Xp.sindonesia.net kemudian daftar dan lakukan verifikasi akun anda. Masukan juga nomor rekening anda pada menu Withdraw dengan klik tambah rekening bank.
- Pilih rekening bank, masukan nomor dan nama rekening bank anda dari situs convert pulsa ke IDR tersebut. Jangan lupa upload foto buku rekening anda silahkan anda foto dulu. Kemudian cek list dan anda klik ajukan verifal rekening.
- Tunggu proses verifikasi rekening bank anda dari situs Xp Sindonesia kemudian anda jika sudah sukses tinggal lakukan deposit. Lakukan deposit dari nomor hp anda yang tadi telah di isi dengan pulsa.
- Klik Deposit Pilih Transfer Pulsa, plih metodenya dengan Pulsa Indosat, Telkomsel dan XL.
- Masukan jumlah deposit sesuai pulsa yang ada pada nomor hp anda tadi yang telah kita isi dengan kupon pulsa Snack Video. Cek list lalu klik Request Payment.
- Anda tinggal mengirim ke nomor yang ada pada halaman deposit situs XP Sindonesia. Anda kirim pastikan ke nomor tersebut dari nomor anda karena akan menerima kode dari situs ini.
- Lakukan bagi pulsa atau Transfer pulsa ke nomor tersebut dan jika sudah berhasil anda dapat melihat saldo XpSindonesia bertambah. Kemudian tinggal tarik saja ke rekening bank.
- Klik Withdraw pilih rekening bank, masukan jumlah yang akan anda tarik biaya penarikan 6500 ya guys. Kemudian anda akan menerima bersihnya ada pada rincian penarikan.
- Lalu cek list dan Klik Withdraw tunggu proses penarikannya hingga selesai. Done. Tinggal cek uang masuk ke rekening bank anda.
Artikel Lainnya : Cara Mudah Menukarkan Pulsa Gratis dengan Uang Tunai di Situs Xp Sindonesia
Akhir Kata
Itulah Cara Menarik Uang Snack Video ke Rekening Bank Lokal yang dapat dilakukan untuk mencarikan penghasilan dari Snack Video. Untuk caranya sudah mimin rangkum dari 4 cara penarikan tadi. Terus kumpulkan koin Snack dan tarik penghasilan anda ke rekening bank. Ok Terima kasih.