Gelombang ke-23 baru saja tutup kemudian nanti kita tunggu hasilnya kemudian pada gelombang terabru mungkin cara ini bisa ngebantu kalian. Cara Mengatasi Alamat KTP Tidak Sesuai Data di Dukcapil Saat Daftar Prakerja ini cukup simple. Anda bisa mengatasinya dengan mudah tanpa harus datang ke kantor Didukcapil.
Adapun masalah ini muncul saat melakukan pendaftaran prakerja saat isi identitas lengkap seperti nama, alamat, dan domsili. Nah untuk mengatasi ternyata bisa beberapa percobaan mulai dari penulisan alamat yang salah atau kurang dan lengkapnya saat isi alamatanda.
Tutorial ini untuk kalian yang kesulitan melakukan pendaftaran prakerja yang mentok hingga isi alamat legkap yang muncul notif seperti berikut. ” Alamat Sesuai KTP anda tidak sesuai dengan data di Dukapil” jadi notif ini muncul pada saat isi data diri. Berikut cara simple untuk mengatasinya semoga dapat membantu buat temen-temen yang masih sulit isi data alamatnya.
Cara Mengatasi Alamat KTP Tidak Sesuai Data di Dukcapil Saat Daftar Prakerja
1. Penulisan Alamat Tulis Lengkap dan Tidak Lengkap
Pada tahun 2022 ini sudah berbeda dengan tahun sebelumnya yang mana setiap calon pelamar prakerja harus update alamat identitas terutama yang belum lolos. Jadi penulisan alamat harus tulis lengkap atau tidak lengkap. Misalnya ada nama jalan anda tulis lengkap nama jalannya beserta dusun atau blok nya termasuk RT/RW nya anda isi pada kolom alamat ini.
Namun banyak kasus juga alamatnya tertulis tidak lengkap pada sistemnya, jadi isi saja nama blok/dusun tempat anda tinggal. Pengalaman mimin saat mengisi alamat yang terbaru isi dengan nama desa nya saja atau nama blok nya saja jadi bisa tuh klik lanjut untuk melakukan pendaftaran. Jadi perhatikan ya penulisan alamat bisa anda coba bolak balik atau coba satu persatu agar bisa mengisi alamat anda.
2. Isi Alamat dengan Alamat Lama Atau Baru
Isi alamat identitas sesuai KK lama atau sesuai KK yang baru jadi anda samain ya siapa tahu ada perubahan karena beda satu huruf saja tidak bisa lanjutkan. Jadi anda cek dulu tuh KK lama atau KK barunya dan anda ganti coba dengan alamat yang lama atau yang baru. Karena kasus ini ada juga karena mungkin sistem belum update atau sudah terupdate jadi bisa anda coba ya.
3. Isi Alamat Terdekat Kita
Mimin kesulitan juga saat mendapatkan masalah “Alamat Sesuai KTP anda tidak sesuai dengan data di Dukapil”. Alhasil bener-bener pinjem alamat nama blok tetangga atau blok sebelah karena memang masih tetanggaan. Jadi hal ini bisa anda coba juga siapa tahu bisa dan dapat mengatasi masalah anda alamat tidak sesuai dengan dukcapil.
4. Tambahakn Titik . atau Garis Miring /
Pada kondisi ini juga bisa anda praktekan yaitu dengan menambahkan titik pada penulisan jalan misalnya atau tambaha garis miring saat mengisi RT/RW. Karena ada juga dengan menambahkan titik pada namanya bisa teratasi masalah ini dan bisa klik lanjutkan. Anda bisa menerapkan cara yang ke-4 ini siapa tahu dapat nge jawab pertanyaan temen-temen sahabat prakerja.
5. Hubungi CS Prakerja dan CS Dukcapil
Anda juga bisa menghubungi cutomer service dari kartu prakerja tinggal masuk pada menu bantuan nanti anda kirim chat ke cs prakerjanya tentang kendala ini. Atau anda bisa juga dengan chat cs dukcapilnya nomornya adalah : 08118005373. Untuk chat ke CS dukcapil nanti siapkan nomor NIK KTP, Nama Lengkap, Nomor KK, Nomor Telp, dan permasalahan.
Nanti anda akan diminta untuk mengisi format tersebut cara isinya tinggal isi saja sesuai data anda ya. Kemudian untuk masalah bisa jelasakan alamat anda tidak sesuai data dukcapil saat daftar prakerja. Jadi dengan cara ini anda dapat mengetahui kesalahan pendaftaran kartu prakerja 2022 ini.
Artikel Lainnya : Cara Menggunakan Kartu Prakerja Setelah Lolos 2022
Akhir Kata
Itulah Cara Mengatasi Alamat Sesuai KTP anda tidak sesuai dengan data di Dukapil dari mulai mengisi secara lengkap dan tidak lengkap. Contoh yang lengkap isi semua sesuai ktp namun yang tidak lengkap hanya isi alamatnya saja kan ada tuh pada KTP anda tulis alamatnya saja samakan. Jadi jangan panjang-panjang atau anda bisa tulis nama desanya saja atau kecamatannya. Nah silahkan anda coba ya semoga ngebantu peramsalahan sobat saat daftar prakerja.