Halo sahabat senang berbagi pada kesempatan kali ini mimin akan membagikan cara menghapus email dari hp Android. Email yang digunakan baik email google ataupun email lainnya. Namun tutorial kali ini kita akan menghapus email google dari hp Android Xiaomi dan Samsung.
Untuk cara menghapus akun gmail dari Hp Android ini susah-susah gampang si kalau kalian tidak membaca artikel ini akan kesulitan juga. Karena mimin juga awalnya agak lumayan sulit karena belum pernah menghapus email sebelumnya. Nah untuk itu berikut adalah cara menghapus email dari ponsel pintar kalian.
Inilah Cara Menghapus Email dari Hp Android
- Step pertama untuk menghapus email dari Hp Android anda adalah dengan masuk ke setelan seperti pada gambar diatas. Kemudian kalian masuk dimenu akun google.
- Step selanjutnya klik pada akun google seperti pada gambar diatas ini untuk kamu yang akan menghapus email google. Selanjutnya silahkan tentukan akun email mana yang akan kalian hapus.
- Step selanjutnya kalian klik pada email yang akan dihapus dari hp android anda seperti pada gambar diatas ini. Selanjutnya kalian bisa langsung menghapusnya dengan klik lainnya.
- Step ini pastikan kamu sudah masuk dihalaman sinkoronisasi seperti pada gambar diatas ini. Selanjutnya silahkan klik lainnya seperti pada gambar diatas ini kemudian kalian dapat menghapus emailnya.
- Step selanjutnya tinggal klik Hapus akun untuk menghapus email dari Hp Android kalian. Seperti pada gambar diatas ini dan jika sudah pada step ini kalian telah berhasil menghapus email nya.
- Jika sudah yakin kamu akan menghapus email dari hp android kamu tinggal klik saja hapus akun seperti pada gambar diatas. Tentunya kamu tidak akan menerima pesan email dari hp android yang telah kamu hapus. Jadi silahkan pertimbangkan kembali jika sudah yakin tinggal klik hapus akun. selesai.
Cek di Youtube Channel Senang Berbagi Cara Menghapus akun Gmail dari Hp Android
Cara Menghapus Email dari Hp Samsung Android
- Step sebelumnya kita menghapus akun email dari hp android Xiaomi nah yang kedua ini dari hp Android Samsung. Hampir sama saja kalian klik pada pengaturan seperti pada gambar diatas ini.
- Selanjutnya kalian tinggal masuk dihalaman akun pada pengaturan hp android samsung kalian. Jika sudah terbuka tinggal klik pada akun saya seperti pada gambar diatas yang telah saya tandai.
- Step selanjutnya kalian tinggal klik pada akun google seperti pada gambar diatas ini. Lalu sobat pilih akun email yang akan dihapus dari hp android samsung kalian.
- Selanjutnya silahkan masuk pada email yang akan kalian hapus akan tampil seperti pada gambar diatas ini. Selanjutnya kalian bisa klik tombol Recents sebelah kiri dari tombol home hp samsung kalian.
- Cukup membingungkan juga karena tombol hapus ini tidak muncul pada layar toch screen. Jadi klik saja tombol Recents sebelah kiri dari tombol home pada hp samsung android yang digunakan. Selanjutnya kalian bisa klik Hapus akun seperti pada gambar diatas.
- Step terakhir kalian bisa langsung klik Hapus akun selain itu pastikan kamu sudah yakin ingin menghapusnya. Karena semua email yang biasanya masuk ke hp android kalian akan hilang. Tentunya untuk mengembalikannya kembali tinggal tambahkan lagi emailnya.
Artikel Lainnya : 10 Cara Cek Kuota Internet Telkomsel Terbaru 2020
Akhir Kata
Itulah Cara Menghapus Akun Gmail dari Hp Android, tentunya hampir sama saja yang telah saya coba didua type hp android yang berbeda. Yang pertama dari hp Xiaomi dan yang kedua dari hp Samsung. Hampir sama saja disemua hp juga jadi dapat kamu coba disemua type hp yang berbeda. Ok Terima kasih semoga bermanfaat.