Ada beberapa hal yang menyebabkan User ID Brimo terblokir salah satunya salah memasukan password, User ID dan nomor hp. Untuk nomor hp biasanya harus anda gunakan saat pertama daftar di Aplikasi Brimo. Cara Mudah Mengatasi User Id Brimo Terblokir ini pastikan juga menggunakan nomor hp yang sebelumnya terdaftar. Untuk mempermudah mengatasi masalah akun Brimo yang terblokir.
Hal-hal tersebut dapat membuat akun Brimo BRI kalian terblokir salah satunya yang terblokir adalah User id Brimo. Nah untuk mengatasinya sangat mudah sekali bahkan anda tidak perlu ke kantor BRI.
Anda cuman cukup menggunakan smartphone untuk mengatasi User Id Brimo yang terblokir. Setelah mimin cari ada juga yang menggunakan cara Telpon ke Customer Service BRI. Sudah mimin coba juga dan ujung-ujungnya bisa langsung kita atasi masalahnya.
Yaitu dengan melakukan reset password ke akun BRIMO yang terblokir user idnya nah berikut adalah caranya. Yang tentu dapat anda langsung coba caranya seperti yang sudah mimin coba juga.
Inilah Cara Mudah Mengatasi User Id Brimo Terblokir
- Step pertama silahkan login dengan username dan password Brimo kalian jika ada masalah User ID Anda terblokir. Berikut cara mengayasinya sangat mudah sekali tinggal lupa password.
- Step selanjutnya anda lakukan reset pasword akun Brimo dengan cara isi username dan email. Seperti pada gambar diatas ini lalu kalian klik Lanjut untuk melakukan reset password.
- Step selanjutnya masukan nomor kartu ATM BRI anda lalu jika sudah langsung klik Lanjut. Jika nomor kartu debit anda sudah benar maka akan berhasil dan kalian tinggal melakukan reset password.
Cara Reset Password Brimo Yang Terblokir
- Step pertama sobat buka email yang didaftarkan sebelumnya pada Aplikasi Brimo lalu kalian buka email dari BRI. Step selanjutnya silahkan buat password baru akun Brimo kalian.
- Step selanjutnya silahkan kalian buat password baru pastikan terdiri dari huru,angka,huruf kecil dan kapital. Kemudian yang terakhir buka sms masuk dari BRI yang berisikan mTOKEN. Lalu klik kirim pastikan nomor yang anda daftarkan di Brimo masih aktif. Karena mtoken akan dikirim kenomor yang anda daftarkan sebelumnya.
- Step terakhir tinggal login ka Aplikasi Brimo kalian dengan user id sebelumnya dan login dengan password baru tadi. Untuk hasilnya dapat dilihat seperti pada gambar dibawah ini.
- Silahkan login dengan user id dan password akun Brimo kemudian lakukan verifikasi nomor hp anda. Masukan kode verifikasi klik lanjut dan otomatis masuk dihalaman utama Aplikasi Brimo. Tentunya akun Brimo kalian sudah siap dapat digunakan kembali seperti biasanya.
Artikel Lainnya : Cara Mengisi Saldo OVO dengan Aplikasi Brimo
Akhir Kata
Itulah Cara Mudah Mengatasi User Id Brimo Terblokir tentunya tidak perlu cape-cape ke kantor cabang BRI Terdekat. Tidak perlu menelpon customer service karena dengan cara diatas user id yang terblokir dapat teratasi. OK Terima kasih semoga bermanfaat.