Halo kita coba Unboxing Smartwatch F18 Bluetooth 4.2 Anti Air, dengan harga kurang lebih 600 ribuan sajah gan. Ok sebelum kita membuka Jam Pinter ini kita coba review Spesifikasinya terlebih dahulu.
Smartwatch Sport F18 ini sudah di lengkapi dengan Bluetooth 4.2 yang satu tingkat lebih baru. Seri sebelumnya Smartwatch F13 dengan Bluetooth 4.0. Pada Smartwatch F18 ini bisa menerima peringatan seperti telpon masuk, terima pesan baik sms ataupun dari Aplikasi Whatsapps, Facebook, Twitter dsb.
Selain itu pada Smartwatch F18 ini juga memiliki ukuran resulusi hanya 240 x 240 dengan ukuran layar 1.3 inc tentunya membuat kamu lebih pede lagi menggunakan jam pintar ini. Pada jam pintar ini juga sudah dilengkapi dengan operating mode touch screen jadi akan lebih mudah untuk mengatur nya.
Kapistas battery yang digunakan pada Smartwatch F18 ini sebanyak 350mAh dengan waktu charging hanya 1.5 jam sajah gan. Waktu standby kurang lebih 25 hari, ini sangat cocok untuk kamu yang banyak ber aktivitas di luar ruangan tentunya.
Ok pada Smartwatch F18 ini sudah mendukung Android 4.4 Kitkat / iOS 8.0 jam pintar ini juga sudah mendukung bahasa Internasional. English, French, Spanish, Portuguese, Rusian, German, Italian, Polish, Simplified Chinese, Traditional Chinese dan Japanese.
Smartwatch F18 dengan berat 0.0700 kg kamu juga jika membeli produk ini bisa mendapatkan 1 Smartwatch, 1 buku manual, 1 kabel Charging. Ok untuk kamu yang penasaran berikut adalah Smartwatch F18 yang bisa kamu cek dibawah ini.
Unboxing Smartwatch F18 dengan Bluetooth 4.2 Anti Air
Pada Smartwatch F18 ini juga sangat mendukung sekali untuk para pencinta olah raga seperti bersepeda, berjalan, running, Sepak bola, badminton, renang dan basketball. Kamu dapat mengetahui mulai dari aktivitas harian, kalori yang terbakar, detak jatung dengan sensor dari jam pintar f18 ini.Yang tentunya sangat membantu sekali pada proses olah raga kita setiap harinya.
Smartwatch F18 ini bisa menerima pesan, panggilan dan notfikasi lainnya yang terhubung dengan smartphone android tinggal instal sajah aplikasi Hplus. Tentunya pada aplikasi tersebut dapat mengatur semua aktifitas yang ada pada jam pintar yang dikenakan.
Ini adalah deteksi pada detak jantung dimana sensor menyala dan menyesuaikan sesuai detak jantung saat ini pastikan detak jantung kamu 100 agar kamu selalu dalam ke adaan baik gan. Itulah Unboxing Smartwatch F18 Bluetooth 4.2 Anti Air jika kamu ingin mencoba silahkan di maharan gan.
Artikel Lainnya : Cara Beli Token Listrik Tanpa Keluar Rumah
Kesimpulan
Itulah mengenai Smartwatch F18 Bluetooth 4.2 Anti Air jika tertarik diorder harga nyapun lumayan terjangkau. Selain itu banyak juga fitur dari jam pintar ini yang tentunya akan sangat bermanfaat. Terima kasih semoga bermanfaat